PerCa Indonesia Diundang oleh Smart FM untuk menjadi Pembicara Dalam Acara Yang Berjudul ”Smart Parenting Pola Asuh Anak dari Perkawinan Campur”

Anak-anak hasil kawin campur ini memiliki karakter yang sedikit berbeda dengan anak-anak lain yang orang tuanya berasal dari satu negara. Bagaimana sih cara mengasuh anak hasil kawin campur ini? Bagaimana menghadapi dua budaya dan beda bahasa dalam keluarga ini?Bagaimana kalau tenaga pendidik/guru mempunyai siswa yang orang tuanya adalah pelaku kawin campur? Apa yang harus diperhatikan? Untuk yang belum sempat mendengarkan, Siaran Ulangan akan ditayangakan Di Program Smart Parenting, Radio Smart FM, Minggu, 21 Februari 2020, Jam 20.00 s/d 21.00 WIB, ibu dr Andyda Meliala-Founder RPI, bersama ibu Juliani W Luthan-Ketua Umum Perca Indonesia akan mengupas tuntas hal ini. Ayah/Bunda gabung ya, biar tambah ilmunya…? Putar gelombang radio Smart FM 95.9 FM atau klik link youtubenya : https://youtube.com/channel/UCfijLkpA6MVOyZZd6wsvEjg bisa juga streaming dengan klik : http://www.radiosmartfm.com/live

 

X